Langkah
1. Pertama-tama silahkan log-in di blogger
2. Kemudian Pilih Blog yang akan di kasih Gadget kemudian klik opsi lainnya lalu pilih tata letak
3. Kemudian Pilih Tambahkan gadget
4. Kemudian akan muncul seperti ini
Pages
▼
Pages - Menu
▼
Kamis, 23 Oktober 2014
TEKNOLOGI MASA DEPAN
Google Glass |
Jika anda mendengar kataTEKNOLOGI. Apa yang terbesit difikiran anda? Pastinya sebuah alat yang bisa memudahkan manusia dalam segala urusannya.
Nyatanya, arti kata Teknologi sebenarnya adalah sebuah sarana untuk menyediakan barang atau gadget yang diperlukan bagi kelangsungan hidup manusia.
Sekarang ini sudah banyak teknologi yang berkembang di dunia, dan pastinya anda sudah menikmati itu semua. Saat ini kehidupan manusia sudah sangat tergantung dengan yang namanya teknologi mulai dari hal yang sederhana sampai hal yang kompleks sekalipun sekarang telah bergantung dengan teknologi.
TENTANG TEKNIK MESIN
Tentang Teknik Mesin
Jurusan Teknik Mesin
berdiri 1980 dan telah meluluskan lebih dari 4000 Sarjana Teknik Mesin yang
berkarier di bidang: pertambangan dan energy, manufaktur, akademisi baik di
dalam maupun luar negeri. Jurusan ini dikelola oleh 24 Dosen yang bergelar
Doktor dan Magister.
Lulusan dibekali dengan
ketrampilan dan keahlian bidang teknik mesin antara lain Desain dan Konstruksi
Mesin, Konversi Energi, Produksi Pemesinan dan Pembentukan. Fasilitas
laboratorium antara lain, Fisika, Kimia, Gambar dan Elemen Mesin, CAD dan CAM,
Fenomena Dasar Mesin, CNC, Pneumatik dan Hidraulik, Pengujian Logam dan Metallurgy,
Pengujian Prestasi Mesin, Metrologi, Pengukuran dan Instrumentasi, Bengkel,
serta Industri. Dukungan ekstra kurikuler terdiri atas Otomotif, Roket,
Robotik, Rekayasa Disain, dan kegiatan penalaran, sosial kemasyarakatan dan
minat-bakat.
Untuk mencapai tujuan
diatas, kurikulum Jurusan Teknik Mesin dirancang agar lulusan memiliki
kemampuan menyusun konsep, perancangan, implementasi dan operasional sehingga
basis kompetensi utama dalam bidang rancang bangun permesinan dan kompetensi
pendukung dalam bidang kontrol automatik. Sedangkan kompetensi pelengkap
merupakan bidang keahlian khusus yakni;
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
Sejarah Singkat Universitas Muhammadiyah Malang
Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) berdiri pada tahun 1964, atas prakarsa tokoh-tokoh dan Pimpinan Muhammadiyah Daerah Malang. Pada awal berdirinya Universitas Muhammadiyah Malang merupakan cabang dari Universitas Muhammadiyah Jakarta, yang didirikan oleh Yayasan Perguruan Tinggi Muhammadiyah Jakarta dengan Akte Notaris R. Sihojo Wongsowidjojo di Jakarta No. 71 tang-gal 19 Juni 1963.
Sumber : Pesmaba 2014/2015
Rabu, 22 Oktober 2014
Palembang Kota Asalku
Kota Palembang
Pemandangan Kota Palembang |
Kota Palembang adalah ibu kota provinsi Sumatera Selatan. Palembang merupakan kota terbesar Sumatera setelahMedan. Kota Palembang memiliki luas wilayah 358,55 km² yang dihuni 1,7 juta orang dengan kepadatan penduduk 4.800 per km². Kota ini akan diwacanakan akan menjadi ibukota Indonesia. Diprediksikan pada tahun 2030 mendatang Kota ini akan dihuni 2,5 Juta orang.
kedua di
Sejarah Palembang yang pernah menjadi ibu kota kerajaan bahari Buddha terbesar di Asia Tenggara pada saat itu, KerajaanSriwijaya, yang mendominasi Nusantara dan Semenanjung Malaya pada abad ke-9 juga membuat kota ini dikenal dengan julukan "Bumi Sriwijaya". Berdasarkan prasasti Kedukan Bukit yang ditemukan di Bukit Siguntang sebelah barat Kota Palembang, yang menyatakan pembentukan sebuah wanua yang ditafsirkan sebagai kota pada tanggal 17 Juni 688 Masehi, menjadikan kota Palembang sebagai kota tertua di Indonesia. Di dunia Barat, kota Palembang juga dijuluki Venice of the East ("Venesia dari Timur").